oleh

Masuk Partai Cuma Jadi Kartel

Bambang Widjojanto wakil ketua KPK menilai  partai politik mengalami deideologi, bahkan cenderung menuju kartel. (DOK)
Bambang Widjojanto wakil ketua KPK menilai partai politik mengalami deideologi, bahkan cenderung menuju kartel. (DOK)
POSKOTA.CO- Bambang Widjojanto, wakil ketua KPK, menilai  partai politik mengalami deideologi, bahkan cenderung menuju kartel.

Ungkapan Bambang disampaikan dalam diskusi ‘Partai Politik, Dana Kampanye dan Korupsi’ di Pantai Mutiara, Jl Wolter Monginsidi, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (28/1).

Dalam pandangannya, ada kecenderungan seseorang masuk ke partai bukan untuk kemasahalatan bangsa. Tapi untuk kepentingan pribadi.

Pimpinan lembaga antirasuah tersebut menjelaskan ketika seseorang masuk ke Dewan Perwakilan Rakyat, akan memiliki nilai tawar untuk melindungi kepentingannya. (djoko)

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *